Menggagas Desa Mampu: Kekuatan Pendorong Perubahan dari Desa

Disahkannya Undang-undang (UU) Nomor 6/2014 tentang desa menjadi momentum penting perubahan aras pembangunan di Indonesia. Melalui UU ini, desa mendapatkan pengakuan sekaligus peran yang cukup signifikan dalam proses pembangunan. Tidak semata itu, UU Desa mengembalikan hak asal-usul dan keragaman yang melekat pada desa. Desa bergeser menjadi subyek pembangunan, bukan semata...

Continue reading

Portal Pantau PJTKI Resmi Diluncurkan

Selasa (16/12/14) lalu, Portal Pantau PJTKI telah resmi diluncurkan dengan dihadiri para pegiat buruh migran dari berbagai wilayah seperti Nusa Tenggara Timur (NTT), Nusa Tenggara Barat (NTB), Cilacap, Banyuwangi, dan Indramayu, serta beberapa daerah lainnya. Selain pegiat buruh migran, pihak pemerintah yang diwakili oleh Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga...

Continue reading

Lowongan Pekerjaan: Officer Program Penguatan Kapasitas Pemerintah Desa [Yogyakarta]

Program Penguatan Kapasitas Pemerintahan Desa Dalam Penyelenggaraan UU Desa dan Penguatan Kapasitas Kelompok Perempuan untuk Pembangunan di Tingkat Desa Pengesahan Undang-undang Nomor 06 Tahun 2014 tentang Desa menyisakan tantangan yang cukup besar bagi pemerintah dan masyarakat desa. UU Desa dapat dinilai sebagai sebuah peluang perubahan di tingkat pemerintah desa sebagai unit terkecil...

Continue reading

Infest Selenggarakan Lokalatih Penguatan Kapasitas Komunitas BMI di Kuala Lumpur

Kuala Lumpur — Infest Yogyakarta, dengan dukungan Yayasan Tifa dan Direktorat Perlindungan Warga Negara Indonesia dan Badan Hukum Indonesia (PWNI BHI) Kementrian Luar Negeri, mengadakan kegiatan lokalatih penguatan kapasitas komunitas buruh migran di Kuala Lumpur. Kegiatan yang berlangsung 1 hari ini bertujuan untuk membangun komunitas informasi buruh migran Indonesia (BMI)...

Continue reading

Infest, Yayasan Tifa dan KBRI Kuala Lumpur Sepakati Kerjasama Penyusunan Pengetahuan Migrasi Ketenagakerjaan

Kuala Lumpur — Infest Yogyakarta, selaku pengelola Pusat Sumber Daya Buruh Migran (PSD-BM), Yayasan Tifa dan Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Kuala Lumpur menyepakati kerjasama dalam penyediaan pengetahuan migrasi ketenagakerjaan. Kesepahaman informal ini dibangun pada forum lokalatih penguatan kapasitas pekerja migran Indonesia di Kuala Lumpur (28/09/2014). KBRI Kuala Lumpur...

Continue reading